Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Kanker Prostat Dengan Metode Forward Chaining

Authors

  • Jepronel Saragih Universitas Pelita Harapan Medan
  • Darius - Universitas Pelita Harapan
  • Fermin Andre Wirawan Universitas Pelita Harapan

Abstract

Kanker prostat merupakan kanker paling umum diderita oleh kaum pria, Kasus kanker prostat semakin tahun semakin meningkat jumlah kasus yang dilaporkan dalam beberapa tahun terakhir ini. Di Hong Kong mengalami peningkatan dari 683 kasus pada tahun 2000, menjadi 1655 pada tahun 2013 dan sebagian besar pasien berada di atas usia 60 tahun (Dr. Hc Cheng, 2017). Pada sekarang ini penyakit kanker prostat sudah dikenal oleh seluruh dunia. Sangat disarankan terhadap masyarakat kaum pria rutin memeriksa atau konsultasi kesehatan sistem reproduksi mereka pada dokter spesialis yang menguasai bidang tersebut. Akan tetapi terdapat masalah yang dapat mempengaruhi masyarakat untuk memeriksa kesehatannya, dimana masalahnya adalah pasien harus mendaftar dan mengantri lama untuk konsultasi dengan dokter spesialis. Pada sistem ini dapat mendiagnosa dengan baik apakah pengguna yang melakukan diagnosa terkena penyakit kanker prostat atau penyakit lainnya yang bukan merupakan penyakit kanker prostat. Pada sistem ini setelah pengguna melakukan diagnosa, sistem ini dapat menampilkan solusi-solusi untuk penyakit kanker prostat atau penyakit lainnya.Hasil diagnosa dan Solusi dapat di print keluar untuk sebagai dokumentasi pengguna.

Kata Kunci: kanker, prostat, sistem, diagnosa

References

Dr. HC CHENG, Mitra Konsultan. Departemen Onkologi Klinis (Rumah Sakit Queen Elizabeth) Prostate Cancer / Indonesian, 2017.
Kartika, Dewi, Perancangan Sistem Pakar. Studi Kasus : Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Lambung dengan Metode Forward Chaining, 2016.
Fuljana, Mita, Perancangan Sistem Pakar. Studi Kasus : Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Tanaman Cabai Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Android, 2017.
Wahyu Taufik, Haryoko. (2010, Desember). Jurnal Computech& Bisnis. Vol 4, 103-112.
Dhiaksa, Anindita, Perancangan Sistem Pakar. Studi Kasus : Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Kulit Menggunakan Metode Forward Chaining, 2016.
Kusuma Yudha, Anantyo. (2014, Maret). Penanganan Pasien Kanker Prostat. Medula. Vol 2, No 3.
National Cancer Institute, Understanding Prostate Changes, 2011.
International Scientific Committee (SCI), International Prostate Symptom Score (I-PSS) from the World Wide Web : http://www.urospec.com/uro/Forms/ipss.pdf
Mayo Foundation for Medical Education and Research (MRMER). (1998-2019). Prostatitis from the World Wide Web : https://www.mayoclinic.org/diseases-conditions/prostatitis/symptoms-causes/syc-20355766
Mayo Foundation for Medical Education and Research (MRMER). (1998-2019). Benign Prostatic Hyperplasia (BPH) from the World Wide Web : https://www.mayoclinic.org/diseases-conditions/benign-prostatic-hyperplasia/symptoms-causes/syc-20370087

Downloads

Published

2019-01-24