ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI
DOI:
https://doi.org/10.19166/%25JAMI%256%252%252022%25Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berpengaruh terhadap perubahan laba pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Variabel independen yang akan diteliti dibatasi pada variabel NPL, ROA dan BOPO. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI yaitu bank swasta dan asing sebanyak 19 perusahaan perbankan. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan purposive sampling. Model penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Berganda. Data dianalisis dengan SPSS versi 21, dengan tingkat signifikansi (level sig) sebesar 5% (0,05). Hasil penelitian menunjukkan bahwa NPL, ROA, dan BOPO secara simultan berpengaruh dan tidak signifikan terhadap Perubahan Laba.
References
Dendawijaya, Lukman, 2009. Manajemen Perbankan. Ghalia Indonesia, Jakarta.
Ghozali, Imam. 2006. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Edisi Keempat. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Hanafi, Mamduh M dan Halim abdul. 2007. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Ketiga, UPP STIM YKPN.
Harahap, Sofyansafri. 2015. Analisis Kritis Laporan Keuangan. Cetakan Kedua belas. Raja Grafindo Persada. Jakarta.
Hasibuan, Malayu S.P. 2006. Dasar- Dasar Perbankan. PT Bumi Aksara, Jakarta.
Kasmir. 2008.. Manajemen Perbankan. Edisi Revisi 2008. PT Raja Grafindo Persada, Jakarta.
Kasmir. 2013. Bank dan Lembaga Keuangan lainnya. Raja Grafindo Persada. Jakarta.
Kasmir. 2015. Analisis Laporan Keuangan. Rajawali Pers. Jakarta.
Kuncoro, Mudrajad dan Suhardjono. (2002) Manajemen Perbankan Teori dan Aplikassi. Edisi Pertama. BPFE Yogyakarta, Yogyakarta.
Purwanti, Ari & Prawironegoro, Darsono. 2013 Akuntansi Manajemen. Mitra Wacana Media. Jakarta.
Rivai, Sofyan B, Sarwo S. dan Arifandy P. (2013). Commercial Bank Management, manajemen Perbankan dari Teori ke Praktik. Cetakan Kedua. RajaGrafindo Persada. Jakarta.
Surat Edaran Bank Indonesia No.3/30/DPNP. Tanggal 14 Desember 2001.
Surat Edaran Bank Indonesia No.6/23/DPNP, tanggal 31 Mei 2004, Tentang Sistem Penilain Tingkat Kesehatan Bank Umum. www.bi.go.id.
Taswan. 2006. Manajemen Perbankan, Konsep, Teknik & Aplikasi. UPP STIM YKPN. Yogyakarta.
Taswan. 2008. Akuntansi Perbankan. UPP STIM YKPN. Semarang.
Teddy Rahman. 2009. Analisis Pengaruh CAR, NIM, BOPO, LDR, NPL Terhadap Perubahan Laba. Tesis Program Studi Magister Manajemen. Universitas Diponegoro. semarang.
Umar, Sekaran. 2006. Metodologi Penelitian Untuk Bisnis. Salemba Empat. Jakarta.
Wibowo, Agung Edy. 2012. Aplikasi Praktis SPSS Dalam Penelitian, Penerbit Gava Media. Batam.
www.idx.co.id
Downloads
Published
Issue
Section
License
JAMI has CC-BY-SA or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
An author who publishes in Journal of Accounting and Management Innovation agrees to the following terms:
1) Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC-BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
2) Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
3) Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website). The final published PDF should be used and bibliographic details that credit the publication in this journal should be included.
ÂÂ